Syarat:
1. Sudah ter root, kalau belum bisa Kesini
2. Install directory bind. DOWNLOAD
Cara Pakai:
1. Buka directory bind.
2. Tombol menu, Preferences, Centang "Alternate dbase mgmt"
3. Kembali ke halaman app Directory Bind, tekan tombol on di kanan bawah (enable root
access)
4. Tekan tombol menu.
5. Pilih Add new entry. (ada 2 kolom)
- Kolom Enter source (kolom data) path merupakan lokasi tempat kita akan menyimpan data baru (di eksternal card)
Catatan : folder tersebut harus kosong artinya buat folder baru.
- Kolom Enter mount (kolom target) path merupakan lokasi tempat yang ingin kita pindahkan (yang ada di sdcard0 alias internal)
cara mudah : agar kolom2 mudah diisi adalah dengan menahan jari sekitar 2 detik pada
kolom tersebut.
6. Centang "transfer files from target to data"
Syarat agar transfer file agar berhasil, adalah pastikan folder yang dipilih di kolom (data) kosong. Jika tidak kosong, maka akan muncul notif bahwa folder belum kosong.
7. Lalu klik tombol add.
8. Setelah sukses, pada bagian kiri akan muncul gambar disket yang berwarna abu abu,
disket itu harus ditekan sehingga berwarna hijau. (hijau artinya membind)
9. Done.
Jika Agan membuka lokasi di internal yang Agan sudah pindahkan, data tersebut masih tetap ada disitu, sebenarnya data tersebut sudah pindah ke memory eksternal. Data yang agan lihat di internal hanyalah virtual alias MAYA.
- Untuk mengujinya, disket yang tadi udah berwarna hijau, tekan lagi agar berwarna abu-abu. sekarang agan buka lokasi memory yang diinternal, pasti kosong.
0 komentar:
Posting Komentar